Arti Kata "gelut" Menurut KBBI
Arti kata, ejaan, dan contoh penggunaan kata "gelut" menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
gelut
ge·lut v, ber·ge·lut v 1 bergulat; peluk-memeluk disertai guling-menggulingkan (dl pergumulan); bergumul; 2 bercanda (bersenda gurau) dng guling-menggulingkan: tiga ekor kucing itu ~ , kemudian kejar-mengejar; 3 ki bergumul; bertekun: sehari-hari ia ~ dng cangkulnya di sawah;
meng·ge·lut v memeluk (hendak menggulingkan dsb): salah seorang dr kedua perampok itu ~ saya;
meng·ge·luti v 1 menggumuli; menggulati; memeluki: kedua anak itu ~ bapaknya; 2 ki mendalami (tt ilmu dsb); menekuni (tt pekerjaan dsb);
ge·lut·an n gulatan; gumulan; yg digeluti
Bantuan Penjelasan Simbol
a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n Merupakan Bentuk Kata benda
ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
-- Pengganti kata "gelut"
a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n Merupakan Bentuk Kata benda
ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
-- Pengganti kata "gelut"
Advertisement
📝 Contoh Penggunaan kata "gelut" dalam Kalimat
1.Pertandingan sepak bola di lapangan berakhir dalam gelut antara pemain lawan.
2.Pemuda itu bergelut dengan cangkulnya di sawah untuk menanam biji-bijian.
3.Ketiga anak itu bergelut dengan mainan mereka di lapangan bermain.
4.Pemuda tersebut bergelut dengan kesulitan dalam mencari pekerjaan yang cocok.
5.Pengusaha itu menggelutinya dengan strategi bisnis yang tidak biasa.